Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2022 - Badan Pusat Statistik Kota Jayapura

Layanan Data dan konsultasi Statistik: Senin - Jumat pukul 09.00 - 15.30 WIT

Kami ASN BPS Kota Jayapura siap menjalankan reformasi birokrasi melalui Zone Integritas menuju WBK dan WBBM

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2022

Tanggal Rilis : 9 Mei 2022
Ukuran File : 1.08 MB

Abstraksi

◼ Pada April 2022 Kota Jayapura tercatat mengalami inflasi sebesar 2,38 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 108,46. Dari 90 kota IHK, seluruh kota mengalami inflasi. Kota Jayapura menempati urutan ke-2 di tingkat nasional dan urutan ke-1 di tingkat Sulampua (Sulawesi, Maluku dan Papua).
◼ Inflasi terjadi karena adanya kenaikan harga yang ditunjukkan oleh kenaikan angka indeks kelompok pengeluaran, yaitu: kelompok makanan, minuman dan tembakau sebesar 4,02 persen; kelompok pakaian dan alas kaki sebesar 0,74 persen; kelompok perumahan, air, listrik, dan bahan bakar rumah tangga sebesar 0,99 persen; kelompok perlengkapan, peralatan dan pemeliharaan rutin rumah tangga sebesar 1,89 persen; kelompok kesehatan sebesar 2,39 persen; kelompok transportasi sebesar 2,96 persen; kelompok informasi, komunikasi, dan jasa keuangan sebesar 0,06 persen; kelompok penyediaan makanan dan minuman/restoran sebesar 0,65 persen; dan kelompok perawatan pribadi dan jasa lainnya sebesar 3,48 persen. Adapun kelompok pengeluaran yang tidak mengalami perubahan angka indeks, yaitu: kelompok rekreasi, olahraga, dan budaya dan kelompok Pendidikan.

Berita Resmi Statistik Terkait

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2023

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2023

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2024

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2024

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2019

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura April 2019

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura Agustus 2022

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura Agustus 2022

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura Juni 2022

Perkembangan IHK/Inflasi Kota Jayapura Juni 2022

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Jayapura (Statistics of Jayapura City)Jl. Dewi Sartika No. 2 Kota Jayapura 99351 Papua

Telp/Faks (0967) 5187296

Mailbox : pst9471@bps.go.id

instagram : @bps_kota_jayapura

facebook : facebook.com/bps.jayapura

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik